Terapi Skizofrenia Secara Holistik

Terapi skizofrenia
terapi skizofrenia

Kesulitan menilai realitas dan tidak bisa menerima kebenaran, hal ini disebut juga dengan waham atau delusi. bagi penderita gangguan kejiwaan seperti skizofrenia, waham dan halusinasi merupakan gejala primer masalah kejiwaan yang berimplikasi pada perubahan sikap, mental dan perilakunya.

Penderita gangguan kejiwaan memerlukan tindakan khusus dalam penanganannya serta serius dengan tindakan yang cepat dan tepat,  gejala yang ditimbulkan akan segera mereda serta cepat pulihnya. sert yang tak kalah pentingnya adalah pemahaman dan pengetahuan ODS (penderita) dan caregiver (keluarga/pendamping) untuk kesinambungan proses pengobatan karena tindakan terapi ini memerlukan waktu yang cukup dan perhatiannya ekstra.
Berikut adalah catatan kami terkait dengan proses terapi :

1. Pemahaman bagi klien (ODS) bahwa saat ini ia mengalami gangguan atau masalah dalam psikologisnya (menyadari bahwa dia sakit)

2. Memberikan informasi bahwa dirinya memerlukan terapi atau Obat agar bisa sembuh.

3. Memberikan arahan bahwa keluarga akan selalu anda untuknya (Care/perhatian penuh)

4. Senantiasa memberikan support dan semangat agar bisa cepat pulih.

5. Keluarga secara bersama-sama  memberikan perhatian dan kasih sayang sepenuhnya.

Peran serta dari keluarga terdekat merupakan kata kunci keberhasilan dalam proses terapi yang dilakukan.

Rumah Terapi KHALIFA adalah lembaga pengobatan terpadu atau holistik antara kedokteran psikiatri dan pengobatan fisik komplementer serta pembinaan mental-spiritual
 

Yayasan Pembina Islam Khalifa

Jl. Setia Darma 3 No. 19 Tambun Selatan

Bekasi Timur - Jawa Barat

Telp : 021 8265 6603

Hp \ WA   : 0812 8107 3590 - 0812 8810 5646 - 0812 1007 9694

Kategori: